HOW TO BE THE BEST DEBATER : Teknik Jitu Menjadi Debater Ulung
Rp57.900
- Penulis :
- Dr. Umar Al Faruq, M.Pd.I
- Dr. Zakiyah Arifa, M.Pd
- ISBN : 978-623-88942-9-1
- Terbit : 2024
- Ukuran : 15,5 cm x 23 cm
- Tebal : ix + 113 hlm
- Kertas : Bookpaper
- Penerbit : Pustaka Peradaban
Bisa didapatkan di :
Description
Buku ini menyajikan berbagi aspek penting mengenai dunia debat, termasuk berbagai aspek yang terkait dengan persiapan dan pelaksanaan debat. Penulis, yang memiliki pengalaman sebagai debater dan juri di berbagai kompetisi, baik di tingkat regional, nasional, maupun internasional, membagikan wawasan dan pengetahuan yang diperolehnya. Buku ini mencakup definisi dan tujuan debat, manfaat yang dapat diperoleh dari berpartisipasi dalam debat, serta teknik dan strategi yang diperlukan untuk memenangkan debat. Dengan merujuk pada pengalaman pribadi dan sumber-sumber tertulis lainnya, buku ini diharapkan dapat menjadi panduan bagi mereka yang ingin belajar dan meningkatkan kemampuan debat mereka, sehingga bisa menjadi debater yang handal dan profesional. Buku ini juga bertujuan untuk menginspirasi dan memberikan manfaat bagi semua pembaca, terutama para penggemar debat.
Reviews
There are no reviews yet.